Kajian Psikoanalisis Kepribadian Tokoh Cerpen Robohnya Surau Kami Karya Ali Akbar Navis

Penulis

  • Monalisa Frince S Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Martua Reynhat Sitanggang Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Kata Kunci:

Psichology, Psichoanalysis, Personality

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kepribadian tokoh cerpen Robohnya Surau Kami karya Ali Akbar Navis menggunakan kajian Psikoanalisis Sigmund Freud. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini adalah data-data kualitatif berupa kalimat. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik dokumentasi dan catat. Hasil penelitian menunjukkan adanya perkembangan kepribadian Id, Ego, dan Superego tokoh cerpen Robohnya Surau Kami.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-07-20